Puisi: Buku Besar Kafka – Yuswadi Saliya (l. 1938)

Yuswadi Saliya (l. 1938) 

Buku Besar Kafka

Kalau terpikir bahwa jalan ini penghubung semua kota,
terpikir juga semua pun mengenal duka.
Kalau terpikir bahwa hati ini memeram benih dosa,
terpikir juga bahwa semua memang mangsa dunia.

1966
1973

Sumber: Horison, No. 3, Tahun X, Maret 1975.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *